SMA Negeri 6 Banda Aceh adalah sebuah sekolah negeri yang bernaung di bawah dinas pendidikan provinsi Aceh, yang mana metode pendidikannya masih mengikuti aturan atau komando dari pusat. Sekolah Menengah Atas Negeri 6 saat ini dalam melakukan pendaftaran dan penyebaran informasi masih menggunakan metode manual yang mana jika siswa ingin mendatfar pada sekolah tersebut harus pergi ke sekolah untuk mengambil formulir pendafataran sehingga kurang efisien bagi siswa yang dari luar daerah, dan informasi tentang sekolah kurang banyak di ketahui oleh masyarakat umum. Oleh karena itu penulis ingin membuat sistem pendaftaran online dan manajemen sistem informasi pada Sekolah Menengah Atas Negeri 6 Banda Aceh, untuk mengatasi kekurangan tersebut. Dalam pembuatan sistem ini penulis menggunakan metode Penelitian secara langsung ke lapangan, metode library research Kajian kepustakaan dan metode wawancara secara langsung untuk memperoleh data yang akurat dan persetujuan cara dan form dalam melakukan pendaftaran secara online. Dalam mendesain Pendaftaran Online dan Sistem Manajeman Informasi ini penulis membuat ERD, DFD, Flowcart dan mendesain tampilan halaman web. Adapun tujuan penulisan Karya Tulis Ilmiah ini adalah (1). Memudahkan calon siswa dari luar daerah yang ingin mendaftar di sekolah (2) Mempermudah dalam penyebaran informasi tentang sekolah kepada masyarakat umum.
ERD, DFD, Flowcart dan Mendesain Tampilan Halaman Web
2013
Andi Yogyakarta dengan Madcom. 2010, Adobe Dreamweaver CS5dan PHP, Andi Offset, Yogyakarta.
Buyens, J. 2001. Web Database Development, Step by step. PT. Elex Media Komputindo: Jakarta.
Mutmainah, Siti. 2006. Proyek Desain Web Berbasis Grafis dengan Dreamweaver dan Fireworks. Yogyakarta.
Nugroho, Bunafit. 2004. Aplikasi Pemograman Web Dinamis dengan PHP MySQL. Yogyakarta : Gava Media.
Jogianto, H, M. 2001, Analisis dan Desain Sistem Informasi, Andi Offset, Yogyakarta.
Kristianti, Andri. 2003, Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasi,Gava Media, Yogyakarta.
Ladjamudin, Al-Bahra. 2005, Analisis dan Desain Sistem Informasi, Graha Ilmu, Yogyakarta
Marlinda, Linda. 2004, Sistem Basis Data, Andi Offset, Yogyakarta.
Tim Penelitian dan Pengembangan Wahana Komputer. 2005, Pembuatan Program Sistem Informasi Akademik Berbasis ASP, Salemba Infotek, Jakarta.